Home » » Microsoft Visual Studio Ultimate 2012

Microsoft Visual Studio Ultimate 2012

Written By fvfvdv on Friday, June 20, 2014 | Friday, June 20, 2014

Setelah sebelumnya saya membahas tentang kursus pembelajaran Online yang disediakan oleh microsoft yaitu MVA, maka sekarang saya akan membahas tentang Microsoft Visual Studio Ultimate 2012,.


Meskipun Ms Visual Studio sudah mencapai versi terbarunya yaitu 2013, tetapi saya akan membahas Visual Studio 2012 Ultimate Edition adalah software IDE keluaran Microsoft corp yang di tujukan untuk para programmer-programmer. IDE ini sudah sangat lengkap karena bisa digunakan untuk beberapa bahasa pemrograman mulai dari yg berbasis text hingga bahasa pemrograman desktop (GUI). Adapun bahasa yang bisa dijalankan di Visual Studio 2012 ini antara lain Visual Basic, C#, C++, F#, dll (# di baca sharp).
Kelebihannya sendiri visual studio ultimate ini mempunya banayak fitur yang membuat tampilannya sangat elegan dan user friendly. dan  menurut saya visual studio 2012 ini memang ditujukan untuk memfasilitasi pengembangan aplikasi di windows 8.

Untuk Fitur-fiturnya adalah sebagai berikut
Berikut Tampilan Interface dari Microsoft Visual Studio ultimate 2012
1. Untuk User interface sendiri sangat baik , tampilanya simple tapi mengandung banyak fitur yang menjanjikan,
ada 2 tema yang dapat kita pilih yaitu Dark dan Light.



2. Kemampuanya membangun aplikasi Metro Style , dengan menggunakan c++ , c#, visual basic, HTML, JavaScript, XAML. kita sudah bisa membuat aplikasi bergaya metro windows 8 pada visual studio ini yaitu dengan menggunakan template bawaan seperti  model Grid dan Split

3. LightSwitch, dengan LightSwitch dengan adanya fitur tersebut kita dapat mempublish aplikasi yang sudah kita buat ke Azura dengan cara yang simple dan gampang, dan membuat ferforma menjadi lebih baik dari sebelumnya sperti peningkatan proeses loading pada saat membuka project DLL.

 4. Solution Explorer , Solution Explorer atau dikenal dengan istilah project (proyek) adalah jendela yang mengandung semua file dimana aplikasi Visual Studio dan setiap proyek bisa mengandung lebih dari satu file. File-file tersebut tergantung dari kebutuhan aplikasi tersebut. Dengan adanya project window, kita dapat melihat form atau object apa saja yang ada didalam suatu project, dan kita dapat menghapusnya dari project window tersebut. Pada jendela project terdapat lima icon yaitu View Code, view class diagram, refresh, show all files, properties. Pada icon view code digunakan untuk menampilkan jendela editor kode program artinya semua kode program dituliskan pada jendela ini. View class diagram digunakan untuk menampilkan tools apa saja yang digunakan dalam form yang bersangkutan. Refresh digunakan untuk memuat ulang project. Show all files digunakan untuk melihat semua file yang dipakai dalam project yang sedang dibuat.

Mungkin itu yang saya tau tentang ms Visual studio, bagi yang ingin mecobanya atau mendownloadnya silahkan masuk Ke sini
Share this article :

Post a Comment

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2013. Adi Rahman Soft - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger